Utama e-jurnal

Penerapan Quantum Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar dan Kemampuan Menulis Hasil Karangan Deskripsi Pada Siswa Kelas IX

fakultas :
Keguruan & Ilmu Pendidikan
pengarang :
Murtini , Monica Berliana Mudyanova
tanggal :
Februari 2022
seri :
Volume 10 No 1, Februari 2022
issn :
2301-4563

Penelitian ini, dilatarbelakangi oleh rendahnya aktivitas dan kemampuan menulis karangan deskripsi siswa. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan kemampuan menulis karangan deskripsi siswa melalui penerapan quantum learning dalam pembelajaran. Aktivitas belajar siswa diambil dengan menggunakan pedoman observasi. Data karangan deskripsi diperoleh dari kemampuan siswa membuat karangan deskripsi yang diberikan ada akhir siklus.

kata kunci :
Quantum Learning, Aktivitas Belajar, Kemampuan Menulis

Bootstrap
alamat : Jln. Letjen T.B. Simatupang No.152 Tanjung Barat Jagakarsa - Jakarta Selatan 12530 telp : (021) 7890 634, 789 0965, 788 31838 fax: (021) 789 0966

© 2024 utama All Rights Reserved